Muslim serius dengan perjuangan Khilafah, karena memang dorongan Akidah Islam.
Sebab Khilafah adalah bagian dari Syari'at Islam. Muslim
wajib memperjuangkan tegaknya Syari'at Islam, namun hanya akan
terealisasi jika dalam bingkai Daulah Khilafah.
Seorang
muslim diwajibkan Berakidah Islam, namun terkadang seorang muslim
disuatu Negara Republik secara etika dipaksa untuk berasaskan selain
Akidah Islam sehingga terkesan wajib berasas tertentu tersebut.
Seorang
muslim diwajibkan Berakidah Islam, tidak ada asas hidup Muslim selain
itu' sebab tidak ada yang lebih menyelamatkan selain konsep Akidah Islam
bagi hidup dan matinya. Akidah Islam jelas wajibnya, sebab jika tak
terterapkan 1 point saja, maka dia dinyatakan belum beriman sempurna dan konsekuensinya adalah dosa dan masuk Neraka.
Muslim memiliki konsep ibadah kepada Allah Swt. yang dicontohkan oleh Rosulullah Saw.
Ada
III pilar utama kewajiban Muslim, level individu, level sekelompok
individu dan level pemerintahan. Dalam Kitabullah wa Sunnaturosulullahi
Saw. jelas konsepnya, dua kalimat syahadat sebagai kunci terdaftarnya
ibadah seorang muslim, di sisi Allah Swt.
Hidup
sebagai Muslim itu istimewa, selalu menerima ujian, sebelum diangkat
derajatnya' menjadi mulia. Ingat ada wasilah sehingga cobaan itu bisa
terjadi. Selain ujian' di sekeliling Muslim juga beragam godaan baik
dari Jin dan Manusia' sehingga memicu emosional dan nafsunya.
Untuk
itu Allah Swt melalui Rosul-Nya memberikan petunjuk Peraturan Hidup
Dalam Islam (Nidzhomul Islam). Untuk membentengi diri dari Jin dan
Manusia pembenci Muslim' seorang Muslim membutuhkan bara api, supaya
selain mengharap hidayah dari Allah' Muslim kemudian diharapkan mampu
memilih sendiri tindakan yang akan diambil berikutnya, apakah
mengedepankan nafsu atau taat kepada aturan-aturan Allah Swt.
Bara
api itu akan lebih terasa ketika memasuki akhir zaman, disaat
memegangnya harus kaffah' dimasa melepaskannya menjadi sebuah kesalahan
terbesar seorang Muslim.
Bara
api itu Islam kaffah, unsurnya tercantum dalam Kitabullah wa
Sunnaturosulillahi Saw. disatukan dan disusun rapi oleh salah satu ormas
Islam yang pendirinya pernah berkiprah di bidang penegakan hukum' yang
manfaatnya besar sekali untuk Khilafah akhir zaman yang dijanjikan Allah
Swt, bahkan saat ini pun sudah menjadi rujukan bagi pemuda pemudi dalam
menentukan jalan hidup di dunia yang sementara ini.
Bagi Ulama dan Asatidz juga bisa mengambil referensi praktis dari kitab yang sudah tersusun rapi tersebut. Ketika menjelaskan "dosa kemaksiatan yang akan diadili di Neraka selama yang diputuskan Allah Swt", kemudian mudah mejelaskan "atau
bertaubat lalu diadili di Dunia sesuai intensitas kemaksiatannya'
sehingga di Akhirat tidak lagi berurusan dengan perkara maksiatnya dulu".
UU
Negara Khilafah yang dibukukan sangat berguna walau sebatas keperluan
intelektual individu' dan efesiensi waktu tanpa harus membuka dalil
aturan hidup dari banyak kitab yang terpisah-pisah.
Sejujurnya
UU tersebut akan maksimal diterapkan jika hanya ada sebuah Daulah.
Barulah Islam terasa nyata manisnya, manis yang nyata sepenuhnya.
Benar Rosulullah Muhammad Saw, menyerukan keselamatan Muslim' di muka bumi.
Benar Allah berfirman Islam Rahmatan Lil Alamin.
Benar Islam Kaffah meliputi dan akan menaklukkan Negeri berfalsafah apa pun.
Di akhir zaman' semoga Negeri kelahiranku, menjadi bagian yang ada Gift From Allah. Islam Kaffah, saat era Khilafah (adl pahlawan) dan penentang Khilafah (adl lawan) bagi Allah. Wallahu A'lam [].