"Bakat menulis menggunakan tangan kanan harus segera ku raih"
Memang benar, sudah agak terlambat jika aku menginginkannya sekarang, tapi tentu belum terlambat jika mengharapkannya. Untuk menunjang pengharapanku ini, aku akan memaksa dan terus berlatih menulis menggunakan tangan kanan.
Hingga saat dimana aku lihai menulis dengan tangan kanan tiba, bahkan sangat indah yang membuat orang iri, akan sangat bahagia, tentang apa yang diharapkan oleh Ustadz yang membimbingku dan tentunya merupakan anjuran Nabi Muhammad Saw.
Menulis menggunakan tangan kanan, membiasakan menggunakan tangan kanan dalam melakukan sesuatu ada dalam reaksi hadits Rasulullah, maka siapa yang mau berusaha melaksanakan hal itu, Insya Allah akan memperoleh pahala kebaikan dan tentunya kelihaian dari hasil latihan.
Aamiin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar